Karya kriya Batik : Batik Semarang Etnic N Natural Dying

Tips

Mengenal Pewarna Alami Tekstil, Tumbuhan Penghasil Warna Tekstil

Apa itu pewarna alami tekstil?? Pewarna alami merupakan zat pewarna yang berasal dari ekstrak tumbuhan, yang dapat diambil dari bagian (Daun, Bunga, Biji ataupun Batang dari tumbuhan). Pewarna alami ini dapat digunakan pada berbagai fokus industri, beberapa diantaranya pewarna alami digunakan pada produk Tekstil, Makanan, Farmasi, Kosmetik, dll Peningkatan kepedulian terhadap kesehatan dan lingkungan menjadi …

Mengenal Pewarna Alami Tekstil, Tumbuhan Penghasil Warna Tekstil Read More »

Ini Alasan Mengapa Kaum Millenial Tetap Modis Mengenakan Ecoprint & Shibori

Kawan, Kalian udah tau tahu belum tentang seni kriya Ecoprint dan Shibori??  tahu gak sih kalau sekarang ini lagi hype banget style outfit yang menggunakan motif Ecoprint dan juga Shibori?  Ada yang masih asing nih mendengar tentang kain Ecoprint dan Shibori. yasudah mimin akan sedikit menjelaskan secara singkat tentang apa itu Ecoprint dan Shibori.  Pertama, …

Ini Alasan Mengapa Kaum Millenial Tetap Modis Mengenakan Ecoprint & Shibori Read More »

Mengenal Jenis Kain untuk Membatik

Jenis-jenis kain yang digunakan Untuk Membuat Batik Membuat batik yang bagus dan nyaman tidaklah mudah, batik bukan hanya tentang motif tetapi pengrajin juga perlu memperhatikan jenis kain yang digunakan supaya batik yang jual benar-benar berkualitas dan tentunya nyaman saat dikenakan Kain Mori (Cambrics) Kain mori adalah sejenis kain tenun berwarna putih dan terbuat dari kapas. …

Mengenal Jenis Kain untuk Membatik Read More »

Tips Merawat Batik Pewarna Alam

Merawat kain batik agar warnanya tidak mudah kusam memang sedikit memerlukan perhatian khusus, Namun tidak perlu khawatir. Kali ini kami akan membagikan Tips merawat batik pewarna alam agar tidak mudah kusam dan luntur:   Tips  Pertama kali mencuci batik baru, gunakan air dan sedikit beri garam untuk merendam sebentar, Selanjutnya bilas dan keringkan. Untuk mencuci batik …

Tips Merawat Batik Pewarna Alam Read More »